Pemprov Sulsel Buka Seleksi Calon Komisi Informasi, Cek Syaratnya di Sini…!!!

MAKASSAR — Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan membuka seleksi calon anggota Komisi Informasi (KI) untuk periode 2023-2027.

Pendaftaran akan mulai dibuka pada tanggal 18 September hingga 2 Oktober 2023 mendatang.

Bacaan Lainnya

Komisi Informasi merupakan lembaga mandiri dengan tujuan untuk menyelesaikan sengketa informasi publik melalui mediasi atau adjudikasi nonlitigasi.

“Untuk kuota, nantinya di tahap penjaringan, timsel akan memilih sekitar 10-15 orang untuk diusulkan ke DPRD Sulsel,” kata Ketua Timsel KIP Sulsel, Hasrullah kepada wartawan di Makassar. (*)

Pos terkait